SELAMAT DATANG DI PRAYUWANA YOGYAKARTA

Sekolah khusus untuk anak dengan hambatan emosi, perilaku dan hambatan sosial

TENTANG SLB E PRAYUWANA

Prayuwana Yogyakarta adalah salah satu sekolah yang melayani anak berkebutuhan khusus dengan hambatan emosional, perilaku, dan sosial. Prayuwana berdiri pada tahun 1970 yang berada di lingkungan kraton Yogyakarta. Tepatnya di Jalam Ngadisuryan No. 2 Kelurahan Patehan, Kecamatan Kraton, Kota Yogyakarta, Provinsi Daerah Istimewa Yogakarta.

Kurikulum

Slb E Prayuwana menggunakan kurikulum 2013 anak berkebutuhan khusus

Recent Posts

Mengenalkan Urban Farming Kepada Siswa dan Orang Tua/ Wali Siswa
Lomba Keterampilan Siswa Nasional Peserta Didik Berkebutuhan Khusus (LKSN) PDBK 2021
Program Robotic SLB E Prayuwana Yogyakarta
HARI AKSARA INTERNASIONAL 2021
Hari Pendidikan Nasional 2021
Serah Terima Jabatan dan Pelantikan Kepala SLB Prayuwana Yogyakarta Periode Baru tahun 2021
Agenda Pemilihan Kepala SLB Prayuwana Yogyakarta Periode Baru Tahun 2021

SLB E PRAYUWANA YOGYAKARTA

Peserta Didik

Peserta Didik

Menerima peserta didik dengan permmasalahan perilaku

Ekstra Kulikuler

Ekstra Kulikuler

SLBE Prayuwana menyelenggarakan ekstrakulikuler yang meliputi : Pramuka, Olahraga, Membatik, Tata boga, dan tari

Pengajar

Pengajar

SLB E Prayuwana terus berusaha mengembangkan kualitas pengajar, sebagai sumber daya manusia utama dalam mendidik

Prestasi

Prestasi

SLB E Prayuwana memiliki prestasi di bidang kesenian dan olah raga